"Dan kau sia - siakan orang sepertiku...Apakah kau tahu ???"

Minggu, 09 September 2012

Hapus Aplikasi Bawaan Android

Sering kali kita tahu bahwa aplikasi default yang sudah kita dapati dari awal, terkadang tidak berguna dan membuat space internal memory pada android kita menjadi semakin kecil. Pada maxiandroid ini, saya hendak berbagi tentang cara remove aplikasi default pada android.

Cara hapus Aplikasi bawaan android
Bagi kalian yang ingin menghapus aplikasi bawaan seperti kalender, calculator, dan aplikasi lainnya yang menurut anda tidak terlalu penting dapat mengikuti cara dibawah ini :
1.Android anda sudah di "ROOT".

2.Download aplikasi explorer yang bisa mengakses system (contohnya Root Xplorer, ES File Xplorer, dan lain sebagainya). Pada artikel ini saya test menggunakan ES File Xplorer yang dapat anda download dengan klik gambar di bawah ini
3.Setelah anda download dan install, masuk ke dalam ES File Xplorer, kemudian klik "Favorite" kemudian klik gambar "HP"

Kamis, 24 Mei 2012

Cara Hapus phonebook ponsel android tanpa Factory Reset




 Cara pertama:

Masuk ke settings > applications > manage applications > Contacts storage > clear data.
dengan cara ini harusnya semua contact hilang.

Cara Kedua:

1. Hp Android harus di root dulu
2. Gunakan root explorer
3. Masuk ke data/data/com.android.providers.contacts/databases
4. Hapus “contacts.db” kalau tidak ada file tsb, coba hapus “contacts2.db” (pilih salah satu)
5. Restart / reboot
Dengan cara kedua ini bisa dipastikan semua contact list di tablet atau handphone android kamu akan terhapus semua, tapi ada baiknya sebelum phonebook dihapus backup dahulu dengan aplikasi phonebook forever
karena bila sudah terlanjur dihapus data kontak tadi tidak mungkin untuk dikembalikan lagi kecuali anda telah membuat backup atau catatanya.

Sabtu, 26 November 2011

7 TIPS MEMILIH APLIKASI ANDROID


Kali ini saya akan mencoba share Tips And Trick Cara aman Untuk memilih perangkat Abdroid yang lagi trends di era saat ini. Terutama Handphone yang paling sering di pakai oleh penggunaya.

Perangkat Android yang sering kita jumpai di berbagai macam bentuk dan rupa elektronik di pasaran salah satunya yaitu Di Ponsel , Sebenarnya kebanyakan pengguna Android tidak tahu menahu dan yang paling parah tidak mau tau apa itu Android dan hanya sekedar punya untuk bergaya saja.

Nah di sini saya akan membahas banyak Tips untuk anda pengguna perangkat Android, Jangan mau anda pengguna android, tidak tau menau tentang android di ponsel anda , dan jangan hanya untuk bergaya saja tapi tau untuk apa sih android itu dan gunaya tentunya.

Salah satunya yang saya bahas di sini adalah , Banyak aplikasi android seperti game yang ada di Android Store kita jangan langsung asal comot aja dan langsung menginstal di ponsel kita yang berbasis android , kadang kala di aplikasi Android tersebuat ada spyware atau bisa juga phising scam.

Minggu, 06 November 2011

Cara Menghilangkan Virus Terbaru Facebook chat 2011


Bagi pengguna Jejaring sosial Facebook mungkin akhir-akhir agak sedikit terganggu dengan adanya virus chat yang sewaktu-waktu muncul dari teman FB kita, yang sebenarnya teman FB kita tersebut tidak merasa mengirmkan pesan apapun kepada  kita.
lantas berbahayakah Virus chat Facebook tersebut?? dan bagaimanakah cara kerja virus tersebut atau cara menghapusnya? 


oke.... hayu atuh kita bahas satu persatu. 
Virus Chat FB ,itulah orang sering menyebutnya, karena virus ini muncul ketika kita login di FB dan muncul dari teman kita dengan mengirimkan link kepada kita, seperti ini:


link nya klw kita buka langsung otomastis download...
ini linknya: http://s5.sharedfilehost.com/dn.php?msbv-Picture22.JPG

Sabtu, 05 November 2011

MPC tidak bersuara..



Untuk teman-teman yang sering menonton video di PC atau Laptop sofware “Media Player classic” sudah tidak asing lagi bagi kita bukan?
Benar dengan menggunakan aplikasi ini kita dapat memutar berbagai format file video, misalkan ‘.avi’, ‘.mkv’, ‘,mp4′, dll, dan masih banyak lagi kelebihan dari aplikasi tersebut. Namun ada beberapa kelemahan dari MPC ini, misalkan untuk memutar video yang kualitas gambarnya bagus, setelah di mainkan di MPC hasil gambarnya terkadang masih kurang maksimal, hal tersebut diakibatkan oleh codecnya yang belum di upgrade.
Ada beberapa masalah yang pernah saya alami selama menggunan MPC, suara di MPCnya tidak kedengaran, tapi masih bisa memutar video, sampai- sampai saya harus searching sana sini, sempat kepikiran buat instal ulang. Tapi hal tersebut tidak terjadi karena saya sudah menemukan cara jitu untuk memecahkan masalah tersebut.
Dengan menggunakan langkah-langkah dibawah ini MPC teman-teman akan berjalan normal kembali :
Pertama, cek jika Anda tidak sengaja diaktifkan tombol mute audio atau telah mengatur volume ke 0.
Ikuti petunjuk di bawah ini sangat hati-hati.


Senin, 31 Oktober 2011

Cara Membersihkan CD-DVD yang Tergores


Cara membersihkan / memperbaiki CD-DVD yang tergores / baret dapat dilakukan dengan beberapa cara sederhana, namun perlu diperhatikan bahwa untuk menangani hal ini bukanlah memperbaiki baret/goresan pada kepingan CD-DVD yang terlalu parah misalnya tergores pisau hingga menyebabkan goresannya tembus ke belakang :) .Jadi hal ini di khususkan untuk yang baret-baret biasa saja (baret-baret rambut). Yang perlu diperhatikan lagi adalah, di harapkan kondisi CD-ROM atau DVD-ROM/RW yang anda miliki masih bagus, karena CD/DVD-ROM/RW yang sudah lama, akan mengurangi kemampuan bacanya.

Sabtu, 29 Oktober 2011

Cara Mudah Menginstall Windows 7 Dari Flash Disk


Cara Mudah Menginstall Windows 7 Dari Flash Disk ImageJika pada suatu hari anda ingin menginstall atau melakukan upgrade OS Windows 7 di netbook, anda mungkin akan bertanya, mungkinkah bisa dilakukan tanpa menggunakan DVD eksternal? Pada tips kali ini, kami akan mencoba memberikan tutorial kepada anda bagaimana cara menginstall Windows 7 tanpa harus menggunakan DVD eksternal.
Menginstall Windows 7 menggunakan flash disk pada dasarnya sama dengan ketika anda menginstall menggunakan kepingan DVD installer. Pekerjaan paling utama bukan terletak pada proses install melainkan pada saat proses persiapan agar flash disk bisa digunakan untuk booting dan di situ sudah terdapat file system Windows 7 yang siap ditransfer ke netbook.
Trik ini menggunkan software Windows 7 USB/DVD yang bisa di dapatkan di website Microsoft dengan gratis. Berikut ini adalah langkah-langkah untuk membuat bootable beserta file installer Windows 7 ke dalam flash disk: